Jumat, 24 Maret 2017

tari dewi anjasmara

Tari Dewi Anjasmara - Contoh Tari Tunggal
Tari Dewi Anjasmara adalah tari tunggal putri. Tari Dewi Anjasmara berasal dari daerah Sunda (Jawa Barat). Tari Dewi Anjasmara menggambarkan tentang putri bangsawan yang bernama Putri Anjasmara dari hikayat Jawa tentang cerita Damarwulan. Hikayat tersebut berasal dari abad ke-15. Damarwulan adalah seorang anak ksatria yang bekerja sebagai pemotong rumput. Dalam Hikayat Jawa, diceritakan bahwa Menak Jingga mengancam Kerajaan Majapahit karena Ratu Majapahit menolak untuk menikah dengan Menak Jingga dan Kerajaan Majapahit akan menjadi daerah taklukan. Kemudian Ratu Majapahit meminta bantuan dari para ksatria kerajaan untuk mengalahkan Menak Jingga. Salah satu ksatria tersebut adalah Damarwulan.
Dalam cerita hikayat Jawa, diceritakan bahwa Damarwulan adalah seorang pahlawan yang dapat mengalahkan Minak Jingga. Kekasih Damarwulan adalah Putri Anjasmara.
Tarian Dewi Anjasmara melukiskan suasana hati Putri Anjasmara menunggu kedatangan Damarwulan. Gerakan dalam tarian menggambarkan saat Putri Anjasmara berdandan sebelum bertemu dengan Damarwulan. Gerakangerakannya terdiri atas gerakan memakai bedak, menyisir rambut, merapikan alis mata, menggunakan anting, dan bercermin.
Share:

0 komentar:

Posting Komentar

kursor

Pink Strawberry

visitors

Flag Counter

Definition List

Definition list
Consectetur adipisicing elit, sed do eiusmod tempor incididunt ut labore et dolore magna aliqua.
Lorem ipsum dolor sit amet
Consectetur adipisicing elit, sed do eiusmod tempor incididunt ut labore et dolore magna aliqua.

Contact

Our Company Inc.
2458 S . 124 St.Suite 47
Town City 21447
Phone: 124-457-1178
Fax: 565-478-1445

Pages

Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.